PENGARUH STRATEGI GREEN MARKETING DAN FAMILIARITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HERBAL DENGAN LABEL HALAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Kasus Pada Produk Tiens Di Kota Ternate)

Sari, Nurlela (2021) PENGARUH STRATEGI GREEN MARKETING DAN FAMILIARITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HERBAL DENGAN LABEL HALAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Kasus Pada Produk Tiens Di Kota Ternate). Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of A. COVER NURLELA SARI-Pdf.pdf] Text
A. COVER NURLELA SARI-Pdf.pdf - Published Version

Download (72kB)
[thumbnail of C. ABSTRAK -NURLELA SARI Pdf.pdf] Text
C. ABSTRAK -NURLELA SARI Pdf.pdf - Published Version

Download (47kB)
[thumbnail of E. BAB I.pdf] Text
E. BAB I.pdf - Published Version

Download (364kB)
[thumbnail of J. DAFTAR PUSTAKA -NURLELA SARI Pdf.pdf] Text
J. DAFTAR PUSTAKA -NURLELA SARI Pdf.pdf - Published Version

Download (103kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi green marketing dan familiarity terhadap keputusan pembelian produk herbal dengan menggunakan label halal sebagai variabel moderasi. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kota Ternate.dengan sampel yang digunakan sebanyak 95 responden, dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Data dalam penelitian ini merupakan data primer yang bersumber dari kuesioner yang disebarkan melalui internet menggunakan Google From. Sedangkan analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif crosstab, analisis regresi moderasi dengan bantuan program SPSS 22. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) strategi green marketing dan familiarity berpengaruh keputusan pembelian. 2) strategi green marketing dan label halal berpengaruh tetapi tidak singnifikan terhadap keputusan pembelian. 3) familiarity dan label halal berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian.4) familiarity dan label halal berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Depositing User: Yurni Naser
Date Deposited: 03 Feb 2023 02:50
Last Modified: 03 Feb 2023 02:50
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/2675

Actions (login required)

View Item View Item