A Folasimo, Rudi Hardiyanto (2021) REDESAIN RUMAH TAHANAN NEGARA KELAS IIB SOASIO DI KOTA TIDORE KEPULAUAN. Sarjana thesis, Universitas Khairun.
Text
01 COVER.pdf - Published Version Download (31kB) |
|
Text
03 ABSTRAK.pdf - Published Version Download (8kB) |
|
Text
BAB I.pdf - Published Version Download (511kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (336kB) |
Abstract
Rumah Tahanan merupakan tempat tersangka ditahan selama proses penyidikan. Jadi Rutan maupun Lapas merupakan unit pelaksanaan teknis di bawah Direktorat Jenderal Permasyarakatan Departemen Hukum dan Hak Asasi Manusia (Pasal 2 ayat 1 PP No.58 Tahun 1999). Rumah Tahanan Negara Kelas IIB diharapkan mampu memberikan jaminan perlindungan Hak Asasi Tahanan / para pihak berperkara dengan kuantitas dan kualitas yang memadai sebagai wadah pembinaan serta dapat memberi efek psikologis positif dalam proses pembinaan narapidana, namun kebanyakan Rumah Tahanan Negara Kelas IIB sekarang sudah tidak layak huni dan mengalami over kapasitas, hal ini dinilai tidak manusiawi karena kenyataannya fasilitas yang ada saat ini terbatas. Untuk menanggulangi kelebihan jumlah tahanan diperlukan upaya meredesain kembali rumah tahanan negara kelas IIB soasio dengan kapasitas dan fasilitas yang sesuai dengan kebutuhan UPT peruangan Kementrian Hukum dan HAM sebagai wadah pembinaan permasyarakatan. Sebagai tanggapan perancangan maka perlu disikapi dalam hal konsep berdasarkan aktifitas dan prilaku tahanan serta bentuk ruang dengan pola penataan yang memperhatikan manusia sebagai pengguna, tetap memperhatikan aspek pengamanannya. Kata kunci : Redesain Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Soasio Di Kota Tidore Kepulauan
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TL Motor vehicles. Aeronautics. Astronautics |
Divisions: | Fakultas > Teknik Arsitektur Fakultas > Teknik Arsitektur Fakultas > Teknik Arsitektur |
Depositing User: | Yurni Naser |
Date Deposited: | 23 Feb 2023 00:22 |
Last Modified: | 23 Feb 2023 00:22 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/2917 |
Actions (login required)
View Item |