“Terms of Address in West Makian Language at Busua Village” (A Sociolinguistic Study)

KARDI, WINDY (2022) “Terms of Address in West Makian Language at Busua Village” (A Sociolinguistic Study). Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (199kB)
[thumbnail of 3. ABSTRACT.pdf] Text
3. ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (147kB)
[thumbnail of 5. CHAPTER I.pdf] Text
5. CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (288kB)
[thumbnail of 9. BIBLIOGRAPHY.pdf] Text
9. BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (200kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan istilah sapaan Bahasa makian barat khususnya di desa Busua. Didalam penelitian ini, peneliti memfokuskan pada dua rumusan masalah yang diteliti yaitu, Jenis-jenis istilah sapaan yang digunakan dalam Bahasa makian barat di desa Busua dan Bagaimana penggunaan istilah sapaan dalam Bahasa makian barat di desa Busua. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif dan tidak hanya menggunakan data primer dalam meneliti, peneliti juga menggunakan data sekunder sebagai bentuk data pendukung untuk memperkuat hasil penelitian ini. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu Observasi, wawancara, pencatatan, serta membagikan questioner. Dari hasil penelitian ini, peneliti menemukan 4 istilah sapaan yang digunakan orang busua dalam berinteraksi yaitu: (1) Istilah hubungan keluarga dan di luar hubungan keluarga seperti: Boba, Mamo, Ma songa, Boba kei, Totu (tetedotu or nenedotu), Gawa, Tado, Boba lamo, Boba kaku, Oma, Ubu. (2) Istilah yang berkaitan dengan agama seperti Haji, Ustad, Ustadzah, Pak Imam. (3) Istilah yang berhubungan dengan profesi/pekerjaan seperti: Encik, Engku, Ibu dokter, Ibu Bidan, pak camat. (4) Istilah yang untuk kata ganti orang: Dema, Ninga, Eme, Ini, Ene, Imi. Dalam situasi resmi, orang busua biasanya menggunakan Bahasa Indonesia dengan istilah sapaan Bahasa Indonesia seperti Ibu, Pak, Pak Camat, Ibu sek (sekretaris). Sedangkan dalam situasi tidak resmi seperti dirumah, lingkungan sosial, orang busua biasanya menggunakan istilahistilah sapaan atau kekerabatan dalam berinteraksi Kata Kunci: Bahasa makian barat, istilah sapaan, penggunaan bahasa

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > PE English
Divisions: Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 12 Sep 2023 01:07
Last Modified: 12 Sep 2023 01:07
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3367

Actions (login required)

View Item View Item