ANALISIS PENGARUH KONTRIBUSI PAJAK REKLAME DAN PAJAK HIBURAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA TERNATE

Mansyur, Faisal (2022) ANALISIS PENGARUH KONTRIBUSI PAJAK REKLAME DAN PAJAK HIBURAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA TERNATE. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of A. COVER.pdf] Text
A. COVER.pdf - Published Version

Download (819kB)
[thumbnail of D. ABSTRAK.pdf] Text
D. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (819kB)
[thumbnail of E. BAB I.pdf] Text
E. BAB I.pdf - Published Version

Download (820kB)
[thumbnail of J. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
J. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (843kB)

Abstract

Tujuan Penilitian ini adalah untuk mengetahui Pajak Reklame, Pajak Hiburan, dan Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kota Ternate, untuk mengetahui apakah Pajak Reklame dan Pajak Hiburan berpengaruh terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Ternate. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah asosiatif kuantitatif dengan teknik dokumentasi. Sumber data dalam penelitian ini adalah laporan realisasi penerimaan pajak reklame dan pajak hiburan serta laporan pendapatan asli daerah dari tahun 2017-2021, Analisis data yang digunakan adalah Statistik deskriptif, Uji asumsi klasik, Analisis regresi linier berganda. Hipotesis diuji dengan menggunakan uji t dan uji f. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penerimaan pajak reklame dan pajak hiburan tidak berpengaruh signifikan terhadap pendapatan asli daerah kota ternate pada tahun 2017-2021. Hal ini dapat ditunjukan dari hasil perhitungan uji F (simultan), menunjukan bahwa F-hitung < F-tabel (3,086 < 19,00) yang berarti Ho diterima dan Ha ditolak. Uji koefisien determinasi sebesar 0,755 atau 75,5% dapat mempengaruhi PAD. Kata kunci : Pajak Reklame, Pajak Hiburan, Pendapatan Asli Daerah

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 25 Sep 2023 06:20
Last Modified: 25 Sep 2023 06:20
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3444

Actions (login required)

View Item View Item