PARTISIPASI PETANI DALAM KEGIATAN INTENSIFIKASI TANAMAN CENGKEH DI KECAMATAN TIDORE UTARA KOTA TIDORE KEPULAUAN

SAHDAN, WINDI ASTUTI (2022) PARTISIPASI PETANI DALAM KEGIATAN INTENSIFIKASI TANAMAN CENGKEH DI KECAMATAN TIDORE UTARA KOTA TIDORE KEPULAUAN. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of 01 COVER.pdf] Text
01 COVER.pdf - Published Version

Download (70kB)
[thumbnail of 03 ABSTRAC BAHADA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS.pdf] Text
03 ABSTRAC BAHADA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS.pdf - Published Version

Download (133kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (104kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (99kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis faktor-faktor apa saja yang berhubungan partisipasi petani dan bagaimana partisipasi petani pada kegiatan penyuluhan program intensifikasi cengkeh dalam menerapkan teknologi pemupukan di Kecamatan Tidore Utara Kota Tidore Kepulauan. Jenis penelitian ini yaitu deskripstif kualitatif dengan penentuan sampel menggunakan rumus slovin, yaitu sebanyak 114 petani cengkeh. Analisis data dengan menggunakan analisis deskriptif dan analisis korelasi Rank Spearman. Hasil penelitian menunjukkan kegiatan penyuluhan program intesifikasi cengkeh, terdapat beberapa variabel yang memiliki hubungan yang kuat karena memiliki nilai koefisien spearman diantara 0.6 – 0.79 yaitu variabel pendidikan formal, dan lama berusaha tani. Sedangkan variabel yang tidak memiliki hubungan terdapat pada variabel luas lahan dan Jumlah tanggungan keluarga berdasarkan nilai koefisien spearman yang diperoleh di bawah 0.6 – 0.79. Faktor program intensifikasi cengkeh dengan adopsi pemupukan cengkeh dan faktor partisipasi petani cengkeh dengan adopsi pemupukan diperoleh nilai sangat kuat karena mendekati 1. Kata Kunci: Partisipasi, Intensifikasi, Cengkeh

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Fakultas > Pertanian Agribisnis
Fakultas > Pertanian Agribisnis
Fakultas > Pertanian Agribisnis
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 03 Nov 2023 06:13
Last Modified: 03 Nov 2023 06:13
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3530

Actions (login required)

View Item View Item