Daud, Kiki Muh Iqbal (2019) PENGARUH PROFITABILITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL PADA KEBIJAKAN DIVIDEN DENGAN LIKUIDITAS SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.
Text
CAFER.pdf - Published Version Download (76kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf - Published Version Download (49kB) |
|
Text
BAB I.pdf - Published Version Download (155kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (156kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah: (1) untuk menguji secara empiris pengaruh profitabilitas terhadap kebijakan dividen; (2) untuk menguji secara empiris pengaruh kepemilikan manajerial terhadap kebijakan deviden; (3) untuk menguji secara empiris pengaruh kepemilikan institusional terhadap kebijakan deviden; (4) untuk menguji secara empiris pengaruh likuiditias terhdap hubungan profitabilitas dengan kebijakan dividen; (5) untuk menguji secara empiris pengaruh likuiditas terhadap hubungan kepemilikan manajerial dengan kebijakan dividen; (6) untuk menguji secara empiris pengaruh likuiditas terhadap hubungan kepemilikan institusional dengan kebijakan dividen. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2013- 2018. Sampel dalam penelitain sebanyak 10 perusahaan yang diambil menggunakan teknik purposive sampling. analisis data yang digunakan adalah analisis regresi moderasi (MRA) dengan menggunakan statistical package for social scientists (SPSS) sebagai alat uji statistik. Hasil peneliian ini menunjukan bahwa: (1) profiabilitas tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, (2) kepemilikan manajerial berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, (3) kepemilikan institusional berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen, (4) likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap hubungan profitabilitas dengan kebijakan dividen, (5) likuiditas tidak berpengaruh signivikan terhadap hubungan kepemilikan manajerial dengan kebijakan dividen, (6) likiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap hubungan kepemilikan institusional dengan kebijakan dividen. Kata kunci : Kebijakan Dividen, Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Likuiditas
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis |
Depositing User: | Unnamed user with username yurni |
Date Deposited: | 18 Dec 2023 02:00 |
Last Modified: | 18 Dec 2023 02:00 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3804 |
Actions (login required)
View Item |