Syahida Yudi Suro, Arinda (2024) PENEGAKAN HUKUM PIDANA TERHADAP PELAKU PENGANIAYAAN ANAK (Studi Kasus Kepolisian Resort Ternate). Sarjana thesis, Universitas Khairun.
![]() |
Text
A. COVER.pdf - Published Version Download (108kB) |
![]() |
Text
C. ABSTRAK.pdf - Published Version Download (168kB) |
![]() |
Text
E. BAB I.pdf - Published Version Download (172kB) |
![]() |
Text
J. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (225kB) |
Abstract
Arinda Syahida Yudi Suro 01012011018 Penegakan Hukum Pidana Terhadap Pelaku Penganiayaan Anak ( Studi Kasus Kepolisian Resort Ternate) dibimbing oleh Faissal Malik dan Ahmad Mufti. Penelitian ini bertujuan mengkaji tentang permasalahan pada Tindak Penganiayaan Terhadap Anak untuk mengetahui bagaimana perlindungan hukum terhadap anak korban tindak pidana penganiayaan anak dan Proses penyidikannya. Penelitian ini dilakukan di Kota Ternate. Jenis penelitian yang digunakan adalah Hukum Empiris. Penelitian ini dilakukan di Kepolisian Resort Ternate, alasan peneliti mengambil lokasi penelitian ini bertujuan menjelaskan pemecahan masalah yang ada sekarang. Dengan perkataan lain, penulis hendak mengetahui, menyajikan data, menganalisis terkait Penganiayaan Terhadap Anak Hasil Penelitian menunjukan Kepolisian Resort Ternate dalam memberikan perlindungan terhadap anak sebagai korban tindak pidana penganiayaan belum maksimal terhadap pemberian psikologi anak karena dari pihak kepolisian resort ternate belum ada unit khusus yang menangani psikologi anak. Proses penyidikan terhadap Tindak Pidana Penganiayaan Anak Di kepolisian Resort Ternate dalam proses penyidikan belum maksimal dalam menangkap pelaku tindak pidana penganiayaan anak karena penyidik kesulitan dalam mengidentifikasi tersangka, pelaku susah dihubungi bahkan pelaku sempat malarikan diri saat penangkapan. Kata kunci : Penegakan Hukum, Penganiayaan, Anak
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | K Law > KF Law Civil |
Divisions: | Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Fakultas > Ilmu Hukum Karya Ilmiah > Ilmu Hukum Karya Ilmiah > Ilmu Hukum Karya Ilmiah > Ilmu Hukum Karya Ilmiah > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Rini R. Thalib |
Date Deposited: | 22 Apr 2025 02:47 |
Last Modified: | 22 Apr 2025 02:47 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/4643 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |