Hidayat, Rahayu (2024) PENGARUH PERTUMBUHAN ASET, UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS DAN STRUKTUR ASET TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2018-2022. Sarjana thesis, Universitas Khairun.
![]() |
Text
1. COVER.pdf - Published Version Download (73kB) |
![]() |
Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version Download (271kB) |
![]() |
Text
5. BAB I.pdf - Published Version Download (454kB) |
![]() |
Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (460kB) |
Abstract
Rahayu Hidayat, 2024. Pengaruh Pertumbuhan Aset, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, dan Struktur Aset terhadap Struktur Modal pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Ketua Komisi : Dr. Suwito, SE., M.Si., Ak., CSRS., CSRA. Anggota Komisi : Fitriani Sardju, S.E., M.SA., Ak. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pengaruh pertumbuhan aset, ukuran perusahaan, likuiditas, dan struktur aset terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2022. Metode pengumpulan data menggunakan teknik purposive sampling. Terdapat 123 perusahaan manufaktur yang memenuhi kriteria sebagai sampel, sehingga data penelitian berjumlah 615. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis regresi linear berganda dengan menggunakan alat uji statistik E-Views 12. Hasil penelitian menunjukan bahwa ukuran perusahaan dan likuiditas tidak berpengaruh terhadap struktur modal. Sedangkan ukuran pertumbuhan aset dan struktur aset berpengaruh positif terhadap struktur modal. Kata Kunci : Pertumbuhan Aset, Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Struktur Aset, dan Struktur Modal.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis |
Depositing User: | Rini R. Thalib |
Date Deposited: | 29 Apr 2025 04:42 |
Last Modified: | 29 Apr 2025 04:42 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/4751 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |