IDENTIFIKASI PENGEMBANGAN FAKTOR PRODUKSI DAN TATA NIAGA CABAI MERAH PADA AGROWISATA ANDALAN LOTO DI KOTA TERNATE

Aswin, Winda (2024) IDENTIFIKASI PENGEMBANGAN FAKTOR PRODUKSI DAN TATA NIAGA CABAI MERAH PADA AGROWISATA ANDALAN LOTO DI KOTA TERNATE. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf - Published Version

Download (132kB)
[thumbnail of 4. ABSTRAK.pdf] Text
4. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (32kB)
[thumbnail of 7. BAB I.pdf] Text
7. BAB I.pdf - Published Version

Download (47kB)
[thumbnail of 12. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (124kB)

Abstract

Winda Aswin, 02031911132. Identifikasi Pengemban Gan Faktor Produksi Dan Tata Niaga Cabai Merah Pada Agrowisata Andalan Loto Di Kota Ternate. Ketua komis 1: Ruliyanto syahrain, anggota komisi 2: Yuliana S kalengkongan Cabai merah merupakan salah satu komoditi hortikultura yang banyak dibutuhkan oleh masyarakat dengan tingkat konsumsi yang cenderung meningkat setiap tahunnya. Oleh sebab itu perlu dilakukan berbagai upaya untuk meningkatkan produksi cabai merah, Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui gambaran usahatani cabai merah di agrowisata andalan loto, menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi cabai merah.Pemilihan lokasi dilakukan secara purposive. Dari Kota ternate di kelurahan loto, Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif dan kuantitatif. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif, analisis fungsi linier berganda yang merupakan desa aktif dalam memproduksi cabai merah berkelanjutan. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan laluTujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dari produksi dan tata niaga terhadap pendapatan. Metode yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan kedua variabel independent yakni produksi dan tataniaga berpengaruh terhadap pendapatan. Kata Kunci: Pendapatan, Produksi dan Tata niaga

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Fakultas > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Unnamed user with email rinirthalib1988@gmail.com
Date Deposited: 03 Oct 2025 06:41
Last Modified: 03 Oct 2025 06:41
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/5851

Actions (login required)

View Item View Item