SAHAFIN, ALDASARI A (2022) RETELLING STORY USING VIDEO TO IMPROVE STUDENTS’ SPEAKING SKILL AT SMA NEGERI 5 TERNATE. Sarjana thesis, Universitas Khairun.
Text
COVER.pdf - Published Version Download (152kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf - Published Version Download (87kB) |
|
Text
CHAPTER I.pdf - Published Version Download (161kB) |
|
Text
REFERENCES.pdf - Published Version Download (215kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana menceritakan kembali cerita menggunakan video dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa di SMA Negeri 5 Kota Ternate. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan uji-t, dengan sampel sebanyak 20 siswa kelas X-E. Instrumen penelitian ini adalah pretest dan postes untuk mengumpulkan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai rata-rata posttest lebih tinggi 70.05 dibandingkan dengan nilai rata-rata pretest 51.15. Data tersebut menunjukan, kemampuan rata-rata siswa tentang skill berbicara masih rendah sebelum menggunakan konsep retelling story. Nilai t-tes 12.857 lebih tinggi dari nilai t- tabel 1.729 pada taraf signifikansi 0,05 dengan derajat kebebasan 19. Artinya H1 diterima dan H0 ditolak. Kesimpulanya, penggunaan retelling story efektif untuk meningkatkan kemampuan berbicara siswa di SMA Negeri 5 Kota Ternate
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas > Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas > Pendidikan Bahasa Inggris Fakultas > Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | Yurni Naser |
Date Deposited: | 29 May 2023 02:29 |
Last Modified: | 29 May 2023 02:29 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3228 |
Actions (login required)
View Item |