PROSES PEMBEBASAN LAHAN PEMUKIMAN MASYARAKAT DESA KAWASI OLEH PT. HARITA GRUP

HADILIA, MARLIN (2022) PROSES PEMBEBASAN LAHAN PEMUKIMAN MASYARAKAT DESA KAWASI OLEH PT. HARITA GRUP. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of Cover data kaset.pdf] Text
Cover data kaset.pdf - Published Version

Download (40kB)
[thumbnail of ABSTRAK data kaset.pdf] Text
ABSTRAK data kaset.pdf - Published Version

Download (185kB)
[thumbnail of BAB I data kaset.pdf] Text
BAB I data kaset.pdf - Published Version

Download (646kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA data kaset.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA data kaset.pdf - Published Version

Download (191kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan (1) Untuk mengetahui proses pembebasan lahan Masyarakat Desa Kawasi, Kecamatan Obi, Kabupaten Halmahera Selatan oleh Perusahan PT. Harita Grup. (2) Untuk mengetahui bentuk ganti kerugian atas pembebasan lahan Masyarakat Desa Kawasi oleh Perusahan PT. Harita Grup. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian hukum empiris, yaitu suatu pendekatan bekerjanya hukum dalam Masyarakat, atau pendekatan yang menganalisis tentang bagaimana reaksi dan interaksi yang terjadi ketika sistem norma itu bekerja dalam masyarakat. Dengan menggunakan metode wawancara sehingga diperoleh kejelasan tetang hal yang diteliti. penelitian ini dilaksanakan di Desa Kawasi, Kecamatan Obi, pada bulan Mei 2022 sampai Juni 2022. Analisis yang dilakukan bersifat kualitatif, dengan memberikan gambaran secara jelas dan nyata mengenai masalah dalam penelitian dan kemudian disajikan dalam bentuk diskriptif tentang pembebasan lahan Masyarakat Desa Kawasi oleh perusahan. Proses pembebasan lahan Masyarakat Desa Kawasi oleh perusahan PT. Harita Grup pada kenyataanya musyawarah yang dilakukan oleh pihak yang membutuhkan tanah hanya sekali dan belum mencapai kata sepakat antara para pihak. bentuk ganti kerugian atas relokasi pemukiman warga yang di rencankan oleh pihak perusahan dengan menggunakan sistem tukar guling atau rumah ganti rumah (terima kunci) bagi yang mempunyai usaha-usaha bisa berbentuk uang tunai. Prinsip kesepakatan bersama telah ditegaskan dalam ketentuan pasal 1320 KUHPerdata, sedangkan musyawarah yang berkelanjutan ditegaskan dalam ketentuan pasal 29 ayat (5) PP No. 19 tahun 2021. Kata Kunci : Pembebasan Lahan Masyarakat, Oleh PT. Harita Grup

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
> Ilmu Hukum
> Ilmu Hukum
> Ilmu Hukum
> Ilmu Hukum
> Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
> Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Ilmu Hukum
Divisions: Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Fakultas > Ilmu Hukum
Karya Ilmiah > Ilmu Hukum
Karya Ilmiah > Ilmu Hukum
Karya Ilmiah > Ilmu Hukum
Karya Ilmiah > Ilmu Hukum
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 06 Sep 2023 04:50
Last Modified: 06 Sep 2023 04:50
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3323

Actions (login required)

View Item View Item