PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS KARANGAN NARASI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR BERSERI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 6 KOTA TERNATE

DUWILA, MARYANTI (2021) PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS KARANGAN NARASI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR BERSERI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 6 KOTA TERNATE. Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of A. COVER MUKA.pdf] Text
A. COVER MUKA.pdf - Published Version

Download (27kB)
[thumbnail of C. ABSTRAK MARYANTI.pdf] Text
C. ABSTRAK MARYANTI.pdf - Published Version

Download (90kB)
[thumbnail of E. BAB I.pdf] Text
E. BAB I.pdf - Published Version

Download (100kB)
[thumbnail of J. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
J. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (86kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui bagaimana hasil belajar siswa sebelum menggunakan media gambar berseri dalam peningkatan keterampilan menulis teks karangan narasi (2) mengetahui bagai mana hasil belajar siswa sesudah menggunakan media gambar berseri dalam peningkatan kemampuan menulis karangan narasi. Berdasarkan hasil kemampuan siswa menulis teks karangan narasi (1) siklus I dapat diketahui bahwa siswa yang mendapat kualifikasi sangat baik berjumlah 5 siswa atau 16, 66% dari 30 siswa, siswa yang mendapat kualifikasi baik berjumlah 8 siswa atau 26.67% dari 30 siswa, siswa yang mendapat kualifikasi cukup berjumlah 8 siswa atau 26.67% dari 30 siswa, dan siswa yang mendapat kualifikasi kurang berjumlah 9 siswa atau 30% dari 30 siswa. Apabila memperhatikan Standar Ketuntasan Minimal (SKBM) mata pelajaran Bahasa Indonesia yang ditetapkan SMP Negeri 6 Kota Ternatae adalah 70, maka dari data tersebut dapat diketahui bahwa, dari 30 siswa yang dinyatakan tuntas sebanyak 14 siswa atau 46,67% karena telah mencapai nilai lebih atau sama dengan 70 dan siswa yang dinyatakan belum tuntas sebanyak 16 siswa atau 53,33% karena belum mencapai nilai 70. Teks karangan narasi (2) siklus II dapat diketahui bahwa (1) siswa yang mendapat kualifikasi sangat baik berjumlah 26 siswa atau 86.67% dari 30 siswa dan (2) siswa yang mendapat kualifikasi baik berjumlah 4 siswa atau 13.33% dari 30 siswa. Apabila memperhatikan Standar Ketuntasan Belajar Minimal (SKBM) mata pelajaran Bahasa Indonesia yang ditetapkan SMP Negeri 6 Kota Ternate adalah 70, maka dari data tabel tersebut dapat diketahui bahwa, dari 30 siswa yang dinyatakan tuntas karena telah mencapai nilai lebih atau sama dengan 70. Dengan demikian, dari segi hasil, siklus II dinyatakan berhasil karena semua siswa mencapai target yang telah ditentukan. Kata Kunci : Menulis Teks Karangan Narasi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > Indonesian literature
Divisions: Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Yurni Naser
Date Deposited: 10 Feb 2023 04:49
Last Modified: 10 Feb 2023 04:49
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/2798

Actions (login required)

View Item View Item