CODE SWITCHING IN BUYING AND SELLING TRANSACTION AT TRADITIONAL MARKET IN SIDANGOLI VILLAGE, WEST HALMAHERA (VIEWED BY SOCIOLINGUISTICS APPROACH)

ARIFIN, TIARA (2021) CODE SWITCHING IN BUYING AND SELLING TRANSACTION AT TRADITIONAL MARKET IN SIDANGOLI VILLAGE, WEST HALMAHERA (VIEWED BY SOCIOLINGUISTICS APPROACH). Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of COVER DEPAN.pdf] Text
COVER DEPAN.pdf - Published Version

Download (12kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (10kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (56kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (17kB)

Abstract

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Proses pengambilan data dilakukan dengan menggunakan teknik simak dan baca catat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa alih kode terjadi dalam bentuk bilingual. Peneliti menemukan beberapa bahasa yang terkait didalamnya, yaitu bahasa melayu Ternate sebagai kode pertama, dan bahasa daerah Ternate, bahasa Makian, Bahasa Bugis, dan bahasa Buton sebagai kode kedua. Faktor yang mempengaruhi terjadi alih kode ini adalah latar belakang budaya pembicara, lawan bicara, perubahan situasi dari formal ke informal atau situasi kaku atau datar ke situasi yang lebih hangat dan akrab, dan juga keberadaan orang ketiga. Beberapa motif dibalik penggunaan alih kode yang peneliti temukan yaitu, untuk menunjukkan identitas dan merasa diterima, untuk menyesuaikan dengan lawan bicara, untuk mendapatkan harga yang lebih murah, untuk mencairkan suasana menjadi lebih akrab, dan untuk menunjukkan ketidaknyamanan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > PQ Romance literatures
P Language and Literature > PR English literature
Divisions: Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Inggris
Depositing User: Yurni Naser
Date Deposited: 16 Feb 2023 02:47
Last Modified: 16 Feb 2023 02:47
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/2879

Actions (login required)

View Item View Item