POTENSI PENGEMBANGAN EKOWISATA DANAU TOLIRE KECIL PULAU TERNATE

DEWI HAFEL, NURUL MARLIA (2022) POTENSI PENGEMBANGAN EKOWISATA DANAU TOLIRE KECIL PULAU TERNATE. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf - Published Version

Download (378kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (188kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (193kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (308kB)

Abstract

Ekowisata merupakan kegiatan pariwisata yang bertanggung jawab terhadap pelestarian lingkungan, salah satunya kegiatan pariwisata yang melibatkan lingkungan adalah Tanau Tolire Kecil yang terletak di Kelurahan Takome, Pulau Ternate, agar tetap terjaga pelestariannya maka kawasan ini memerlukan pengembangan. penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menilai potensi daya tarik obyek ekowisata Danau Tolire Kecil di Pulau Ternate yang layak untuk dikembangkan. metode penelitian ini adalah metode survey dan wawancara yang bersifat deskriptif kualitatif. deskriptif adalah metode yang mendeskripsikan atau memberikan sebuah gambaran terdapat suatu objek yang diteliti melalui data atau sampel yang terkumpul dilapangan. teknik analisis data menggunakan analisis kualitatif deskriptif yaitu analisis yang bertujuan untuk menggambarkan dan menjelaskan pada potensi objek wisata dalam kawasan melalui hasil yang diperoleh dalam penelitian. metode penilaian kelayakan ekowisata dan metode skoring. hasil penelitian memperoleh skor total penilaian 537 tergolong cukup potensi untuk dikembangkan sebagai obyek wisata alam. hasil penilaian pada kawasan ekowisata Danau Tolire Kecil menujukan betapa besar peluang untuk dikembangkan ,besarnya potensi daya tarik yang dimiliki serta mudahnya akses untuk menuju ke lokasi, mudahnya air besih di lokasi, kondisi lingkungan sosial yang sangat mendukung, dan juga dilengkapi sarana prasarana yang memadai juga ketersediaan akomodasi namun cukup jauh dari lokasi membuat kawasan tersebut strategis untuk dikembangkan Kata kunci : Ekowisata, Danau, Tolire Kecil, Pulau Ternate

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas > Pertanian Kehutanan
Fakultas > Pertanian Kehutanan
Fakultas > Pertanian Kehutanan
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 09 Nov 2023 05:41
Last Modified: 09 Nov 2023 05:41
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3585

Actions (login required)

View Item View Item