Orang Makeang Di Ternate Dalam Kehidupan Sosial Pendidikan Dan Politik Tahun 1983-2000

Abdurahman, Mahdi (2024) Orang Makeang Di Ternate Dalam Kehidupan Sosial Pendidikan Dan Politik Tahun 1983-2000. Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of D. ABSTRAK.pdf] Text
D. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (19kB)
[thumbnail of A. CAVER.pdf] Text
A. CAVER.pdf - Published Version

Download (18kB)
[thumbnail of F. 1 BAB I.pdf] Text
F. 1 BAB I.pdf - Published Version

Download (83kB)
[thumbnail of G. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
G. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (16kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Kota Ternate. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kondisi Sosial Pendidikan dan politik masyarakat Makeang dalam kehidupan orang Makeang di Ternate pada tahun 1983-2000, juga mengetahui dinamika historis pada orang Mekeang. Penelitian ini menggunakan metode sejarah yang mengacu pada metode sejarah Kuntowijoyo Pertama, heuristik yaitutahap pencarian sumber-sumber sejarah, baik secarah lisan, tulisan, atau benda. Sumber yang dikumpulkan harus sesuai dengan catatan yangdi tulis. Kritik adalah tahap mengkritik sumber yang sudah ditemukan. Kritik terbagi menjadi dua, yaitu otentisitas (keaslian sumber) dan kredibilitas (kebiasaan yang terpercaya). Inti dari tahap kritik adalah memastikan bahwa sumber yang digunakan oleh peneliti sudah sesuai dengan catatan atau kejadian sejarah yang ada, serta memastikan bahwa sumber yang didapat merupakan sumber asli. Kegiatan kritik sumber dilakukan untuk memperoleh keabsahan sumber yang dilakukan melalui kritik intern dan kritik ekstern cara (metode) untuk mendapatkan dan mengumpulkan bahan, bukti, fakta, informasi atau data-data yang didapat berupa data tertulis. Kedua, kritik yaitu tahap pengujian melalui autentisitas atau keaslian sumber atau kritik ekstren dan kredibilitas atau kebiasaan dipercayai atau kritik intern. Ketiga, interpretasi yaitu Langkah selanjutnya adalah Interprestasi, yaitu penafsiran yang kerap disebut sebagai titik subyektifitas, di mana penulis sejarah diakui kebenarannya. Setelah melakukan kritik sumber.Keempat, Historiografi atau penulisan sejarah yaitu Pada proses penulisan sejarah daya imajinasi dan kreatifitas harus terkait dengan fakta-fakta sejarah dan memperhatikan kaidah- kaidah dalam penulisan karya ilmiah. Pada proses tahap akhir ini yang penulis lakukan yaitu dengan menyusun dan menulis cerita sejarah mengenai “Sejarah Orang Makeang, Perkembangan Kondisi Sosial-Budaya, Pendidikan, dan Politik, Orang Makeang di Kota Ternate Tahun 1988-2000”. Dengan teknik merangkai fakta-fakta sejarah heuristik, kritik, dan interpretasi sehingga menjadi tulisan sejarah dengan urutan- urutan cacatan peristiwa dari awal sampai akhir dengan waktu yang tepat tercantum, analitis sistimatis, sebenarnya, dan ojektif. Kata Kunci: Kehidupan Sosial, Pendidikan, Politik, Kota Ternate.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
Divisions: Fakultas > Ilmu Budaya Sejarah
Fakultas > Ilmu Budaya Sejarah
Fakultas > Ilmu Budaya Sejarah
Depositing User: Rini R. THalib
Date Deposited: 05 Nov 2024 06:04
Last Modified: 05 Nov 2024 06:04
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/4193

Actions (login required)

View Item View Item