ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA PADA KORAN HARIAN MALUT POST KOTA TERNATE

Ridwan, Musmiyati (2024) ANALISIS KESALAHAN BERBAHASA PADA KORAN HARIAN MALUT POST KOTA TERNATE. Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of A. COVER .pdf] Text
A. COVER .pdf - Published Version

Download (106kB)
[thumbnail of D. ABSTRAK BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS .pdf] Text
D. ABSTRAK BAHASA INDONESIA DAN BAHASA INGGRIS .pdf - Published Version

Download (87kB)
[thumbnail of F. BAB I.pdf] Text
F. BAB I.pdf - Published Version

Download (175kB)
[thumbnail of G. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
G. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (87kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsikan bentuk kesalahan penulisan pada berita utama koran harian Malut Post Kota Ternate (2) mendeskripsikan bentuk kesalahan penulisan huruf kapital (3) mendeskripsikan bentuk kesalahan pada tanda baca berita utama Koran harian Malut Post Kota Ternate. Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Data penelitian bersumber dari berita utama koran Malut Post Kota Ternate Edisi 13-16 November 2023. Teknik pengumpulan data yakni observasi, dokumentasi, teknik baca. Teknik analisis data yang digunakan reduksi data, penyajian data, penyimpulan data. Berdasarkan hasil Analisis kesalahan berbahasa pada Koran harian Malut Post pada tanggal 13-16 November 2023 dapat disimpulkan terdapat tiga kesalahan berbahasa yakni (1) tiga kesalahan penulisan kata; (2) tiga kesalahan penulisan huruf kapital, dan (3) satu kesalahan tanda baca. Kata kunci: Kesalahan Berbahasa, Malut Post

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Q Science
Q Science
Q Science > QK Bahasa Indonesia
Q Science > QK Bahasa Indonesia
Divisions: Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Rini R. Thalib
Date Deposited: 20 Mar 2025 01:55
Last Modified: 20 Mar 2025 01:55
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/4572

Actions (login required)

View Item View Item