CAMPUR KODE DALAM TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR RUM TIDORE

ROSANA, ARINI DEVI (2022) CAMPUR KODE DALAM TRANSAKSI JUAL BELI DI PASAR RUM TIDORE. Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of 01 COVER.pdf] Text
01 COVER.pdf - Published Version

Download (41kB)
[thumbnail of 03 ABSTRAK BAHASA INDONESIA, BAHASA INGGRIS.pdf] Text
03 ABSTRAK BAHASA INDONESIA, BAHASA INGGRIS.pdf - Published Version

Download (188kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf - Published Version

Download (201kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (388kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan campur kode masyarakat dalam transaksi jual beli di pasar Rum Tidore. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan sosiolinguistik. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, dokumentasi dan rekaman. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan hasil analisis campur kode penjual dan pembeli di pasar Rum terdapat empat bentuk campur kode yaitu bentuk campur kode berupa penyisipan kata, bentuk campur kode berupa penyisipan frasa, bentuk campur kode berupa penyisipan klausa, dan bentuk campur kode berupa penyisipan perulangan kata. Penggunaan bahasa dalam campur kode di pasar Rum dominan menggunakan bahasa Tidore, sehingga penjual dan pembeli sering menggunakan bahasa Tidore dan menyisipkan bahasa Indonesia, bahasa Melayu Ternate dan adapun kata berbahasa Inggris di dalam interaksi jual beli sehingga terjadi campur kode. Kata Kunci: campur kode, transaksi, jual beli

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > PE English
Divisions: Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Indonesia
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Indonesia
Fakultas > Ilmu Budaya Sastra Indonesia
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 12 Sep 2023 01:14
Last Modified: 12 Sep 2023 01:14
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3368

Actions (login required)

View Item View Item