AMIN, RAMAYANI (2022) PENGEMBANGAN LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK BERBASIS MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS PADA MATERI ENERGI KINETIK DAN POTENSIAL. Sarjana thesis, Universitas Khairun.
Text
1. COVER.pdf - Published Version Download (20kB) |
|
Text
3. ABSTRAK.pdf - Published Version Download (89kB) |
|
Text
5. BAB I.pdf - Published Version Download (112kB) |
|
Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (168kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis validitas lembar kegiatan peserta didik (LKPD) model student teams achievement division (STAD) yang valid dan reliabel dalam mengajarkan fisika untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis pada siswa SMA. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan desain penelitian menggunakkan Education Research and Development (R & D) Borg & Gall. Pengembangan LKPD ini dibatasi pada tahap studi pendahuluan dan tahap pengembangan LKPD. Hasil analisis menunjukkan bahwa rata-rata reliabilitas pada indikator rasional teoritik, dan empirik LKPD sebesar 81%, dan pada indikator aspek isi dengan presentase sebesar 90%. Hal ini menunjukan bahwa LKPD yang dikembangkan dinyatakan valid dan reliabel dengan kategori tinggi, oleh karena itu LKPD berbasis model student teams achievement division (STAD) dapat digunakan untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa serta hasil pengembangan layak digunakan dalam proses pembelajaran fisika.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas > Pendidikan Fisika Fakultas > Pendidikan Fisika Fakultas > Pendidikan Fisika Pendidikan Fisika |
Depositing User: | Yurni Naser |
Date Deposited: | 11 May 2023 00:27 |
Last Modified: | 11 May 2023 00:27 |
URI: | http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3161 |
Actions (login required)
View Item |