PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (pada Perusahaan manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2013-2017)

SAMUN, NURLITAS (2019) PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (pada Perusahaan manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2013-2017). Sarjana thesis, UNIVERSITAS KHAIRUN.

[thumbnail of CAFER.pdf] Text
CAFER.pdf - Published Version

Download (94kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (46kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version

Download (229kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (86kB)

Abstract

Salah satu tujuan utama perusahaan adalah memaksimalkan nilai perusahaan. Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap tingkat keberhasilan perusahaan yang sering dikaitkan dengan harga saham. Penelitian ini bertujuan menguji pengaruh, Profitabilitas, Leverage, dan Kebijakan Dividen terhadap nilai perusahaan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yaitu pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2017. Sampel penelitian sebanyak 21 perusahaan manufaktur, dimana metode yang digunakan adalah purposive sampling yaitu suatu metode pengambilan sampel yang mengambil obyek dengan kriteria tertentu. Analisis data yang digunakan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi nilai perusahaan adalah analisis regresi berganda dan uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefiesien regresi parsial serta f-statistik untuk menguji pengaruh secara simultan pada tingkat signifikansi 5%. Hasil penelitian ini menunjukkan variabel independen memiliki pengaruh signifikan terhadap nilai perusahan: (i) pfitabilitas berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. (ii) leverage berpengaruh signifikan terhadp nilai perusahaan. (iii) dan kebijakan dividen berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Kata kunci: Profitabilitas, Leverage, Kebijakan dividen dan Nilai Perusahaan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas > Ekonomi Management
Fakultas > Ekonomi Management
Fakultas > Ekonomi Management
Depositing User: Unnamed user with username yurni
Date Deposited: 19 Feb 2024 00:52
Last Modified: 19 Feb 2024 00:52
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/3874

Actions (login required)

View Item View Item