Pengaruh Harga dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Minat Beli Pada Bisnis Online (e-commerce) PT. Shopee Indonesia (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Khairun Ternate)

YUNUS, YULANDARI (2021) Pengaruh Harga dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Minat Beli Pada Bisnis Online (e-commerce) PT. Shopee Indonesia (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Khairun Ternate). Sarjana thesis, Universitas Khairun.

[thumbnail of A. COVER.pdf] Text
A. COVER.pdf - Published Version

Download (43kB)
[thumbnail of C. ABSTRAK.pdf] Text
C. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (100kB)
[thumbnail of E. BAB I.pdf] Text
E. BAB I.pdf - Published Version

Download (175kB)
[thumbnail of J. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
J. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (164kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana harga dan kemudahaan penggunaan dapat mempengaruhi minat beli pada bisnis online (e-commerce) PT. Shopee Indonesia. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis universitas khairun ternate. Data dalam penelitian merupakan data primer yang bersumber dari kuesioner yang di sebarkan melalui internet menggunakan Google From, sedangkan analisis data dalam penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS 26. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: 1) harga berpengaruh signifikan terhadap minat beli. 2) kemudahan penggunaan berpengaruh signifikan terhadap minat beli.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Fakultas > Ekonomi Akuntansi Dan Bisnis
Depositing User: Yurni Naser
Date Deposited: 07 Feb 2023 00:01
Last Modified: 07 Feb 2023 00:01
URI: http://digilib.unkhair.ac.id/id/eprint/2698

Actions (login required)

View Item View Item